News

Atome Berikan Literasi Keuangan Terkait Perusahaan Pembiayaan, Keamanan Digital dan Perlindungan Data Pribadi kepada Mahasiswa Universitas Multimedia Nusantara

Dalam upaya meningkatkan kesadaran dan literasi keuangan di kalangan generasi muda, perusahaan pembiayaan Buy Now Pay Later (BNPL) PT Atome Finance Indonesia, biasa disebut Atome, mengadakan aktivitas literasi keuangan berupa edukasi keuangan bertemakan Keamanan Digital dan Perlindungan Data Pribadi di Industri Pembiayaan untuk mahasiswa Universitas Multimedia Nusantara (UMN) pada hari Selasa, 30 April 2024, dengan […]

atomeatome
atome-indonesiaatome-indonesia
Post by AtomePost by Atome

May 07 2024

Pendapatan Operasional Atome Financial Meningkat Dua Kali Lipat Menjadi US$170 Juta Pada Tahun 2023, dan Mendapat Untung Pada Kuartal Pertama 2024.

Atome Financial, platform layanan keuangan digital terkemuka di Asia Tenggara dan platform pinjaman digital di Indonesia yang mencakup Atome buy-now-pay later (BNPL) dan Kredit Pintar, mengumumkan kinerja keuangan baik selama satu tahun penuh di 2023. Laporan keuangan Atome Financial periode Januari – Desember 2023 menunjukkan pencapaian pendapatan operasional hampir dua kali lipat menjadi US$170 juta, […]

atomeatome
atome-idatome-id
Post by AtomePost by Atome

Apr 23 2024

Mengenal inklusi keuangan bersama Atome

Hai Atomees! Kamu tau gak sih kalau bulan Oktober itu diperingati sebagai Bulan Inklusi Keuangan? Atau kamu belum tau Inklusi Keuangan itu apa? Yuk kita mengenal Inklusi Keuangan bersama Atome Inklusi keuangan itu apa ya? Inklusi keuangan adalah ketersediaan akses keuangan terhadap berbagai lembaga, produk dan layanan jasa keuangan dengan tujuan meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Dengan […]

bulan-inklusi-keuanganbulan-inklusi-keuangan
inklusi-keuangan-adalahinklusi-keuangan-adalah
Post by rwtPost by rwt

Sep 27 2023

Cara Melaporkan Penipuan Online

Hai Atomees! Tahukah kamu bahwa saat ini banyak penipu memanfaatkan perkembangan teknologi digital untuk mendapatkan keuntungan secara tidak sah? Penipuan terjadi secara online dengan memanfaatkan jaringan internet dan media komunikasi untuk mengelabui seseorang melalui promosi palsu, penawaran jasa keuangan, aplikasi peretas data dan berujung penipuan pembayaran yang merugikan. Atomees bisa menghindari penipuan online melalui tips […]

atomeatome
atome-indonesiaatome-indonesia
Post by rwtPost by rwt

Sep 27 2023

Waspada penipuan di era digital

Hai Atomees! Waspadalah terhadap berbagai modus penipuan yang sangat beragam dan terus berkembang seiring dengan kemajuan teknologi. Waktunya perluas wawasan dan selalu berhati hati dengan berbagai hal terkait transaksi keuangan. Apa aja sih modus penipuan melalui digital yang biasanya dilakukan oleh para penipu phising, fraud dan social engineering? Akun layanan konsumen palsu Penipu membuat akun […]

atomeatome
atome-anti-penipuanatome-anti-penipuan
Post by rwtPost by rwt

Sep 27 2023

Copyright 2023 Atome. All rights reserved.
PT Atome Finance Indonesia
Treasury Tower Floor 16 Unit J Jl.
Jenderal Sudirman Kav 52-53 Lot 28,
Senayan, Kebayoran Baru, Kota Adm.
Jakarta Selatan, DKI Jakarta, 12190
PT Atome Finance Indonesia is licensed and supervised by Otoritas Jasa Keuangan.

Customer Service
PT Atome Finance Indonesia
Email: support@atome.id
Atome paylater: (021) 50251717

Directorate General of Consumer Protection and Orderly Commerce
Ministry of Trade of the Republic of Indonesia
Whatsapp Directorate General of PKTN: 0853 1111 1010